Pengertian Surat Mandat Gugus Depan Pramuka
Dalam dunia Pramuka sudah tidak asing lagi yang namanya Surat Mandat.
Surat Mandat Adalah Surat yang berisi perintah atau mandat dari atasan gugus depan ke bawahan untuk melaksanakan tugas yang dimaksud.
Adapun jenis-jenis Surat Mandat Gugus Depan Pramuka, kami memberikan 3 Jenis Surat Mandat Dalam Dunia KePramukaan sebagai berikut :
Surat Mandat Mengikuti Perkemahan
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MTs. Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Untuk mengikuti Kegiatan Jambore Ranting Ke 90 Tahun 2019 yang akan diselenggarakan di Lapangan Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro pada tanggal 26 s/d 28 Agustus 2019.
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 20 Agustus 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
Surat Mandat Mengikuti Pelatihan/Kursus
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MTs. Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Nama : ELIS NI’MATUR ROHMAH
Tempat, Tanggal Lahir : Bojonegoro, 03 Agustus 1998
Jenis Kelamin : Perempaun
Untuk mengikuti Kursus Mahir Dasar (KMD) yang akan diselenggarakan di Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro pada tanggal 26 s/d 30 Agustus 2019.
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 23 Agustus 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
Surat Mandat Mengikuti Perlombaan Kwarti Ranting LT III
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MA Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Untuk mengikuti Perlombaan Kwarti Ranting LT III yang akan diselenggarakan di Alun-alun Kabupaten Bojonegoro pada tanggal 04 s/d 08 Desember 2019.
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 02 Desember 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
DOWNLOAD CONTOH SURAT MANDAT MABUGUS PRAMUKA
Demikianlah contoh 3 Jenis Surat Mandat dalam dunia KePramukaan, semoga bermanfaat dan terimakasih atas kunjungan Anda.
Anda ingin mendapatkan file latihan excel gratiss..?? kunjungi link dibawah ini
Belajar Kode XML
Belajar Kode Macro
Belajar Formula/Rumus Excel
Dalam dunia Pramuka sudah tidak asing lagi yang namanya Surat Mandat.
Surat Mandat Adalah Surat yang berisi perintah atau mandat dari atasan gugus depan ke bawahan untuk melaksanakan tugas yang dimaksud.
Adapun jenis-jenis Surat Mandat Gugus Depan Pramuka, kami memberikan 3 Jenis Surat Mandat Dalam Dunia KePramukaan sebagai berikut :
Surat Mandat Mengikuti Perkemahan
KOP SURAT
=========
SURAT MANDAT
Nomor : 025/MTs.BM.Tb/KES/VIII/2019
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MTs. Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 20 Agustus 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
Surat Mandat Mengikuti Pelatihan/Kursus
KOP SURAT
=========
SURAT MANDAT
Nomor : 029/MTs.BM.Tb/KES/VIII/2019
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MTs. Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Nama : ELIS NI’MATUR ROHMAH
Tempat, Tanggal Lahir : Bojonegoro, 03 Agustus 1998
Jenis Kelamin : Perempaun
Untuk mengikuti Kursus Mahir Dasar (KMD) yang akan diselenggarakan di Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro pada tanggal 26 s/d 30 Agustus 2019.
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 23 Agustus 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
Surat Mandat Mengikuti Perlombaan Kwarti Ranting LT III
KOP SURAT
=========
SURAT MANDAT
Nomor : 057/MTs.BM.Tb/KES/XII/2019
Yang bertanda tangan dibawah ini Ketua Mabigus MA Baittul Muttaqin Desa Tumbrasanom Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro, dengan ini memberikan mandat kepada :
Demikian Surat Mandat ini kami buat, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tumbrasanom, 02 Desember 2019
Ka. Mabigus
MOH. MAHSUN,S.PdI.M.A
DOWNLOAD CONTOH SURAT MANDAT MABUGUS PRAMUKA
Demikianlah contoh 3 Jenis Surat Mandat dalam dunia KePramukaan, semoga bermanfaat dan terimakasih atas kunjungan Anda.
Anda ingin mendapatkan file latihan excel gratiss..?? kunjungi link dibawah ini
Belajar Kode XML
Belajar Kode Macro
Belajar Formula/Rumus Excel
Kami Selalu Berusaha Memberikan Yang Terbaik dan Original Untuk Anda
Terimakasih atas kunjungannya dan menjadi tamu kami sehingga.
Jabat Erat@Hak Cipta 2015
Post a Comment for "SURAT MANDAT GUGUS DEPAN - PRAMUKA"